cara membuat blog tidak bisa di copy paste

Dunia Ilmu Bersama : cara membuat blog tidak bisa di copy paste - Selamat malam sobat semua, sebelumnya saya minta maaf karena akhir - akhir ini jarang mosting. Dan pada kesempatan kali ini saya akan berbagi sebuah tips info mengenai blogger. yaitu cara blog agar tidak di copy paste oleh orang orang yang seenaknya saja mengcopy artikel yang sudah kita buat dengan susah payah.

cara membuat blog tidak bisa di copy paste

cara membuat blog tidak bisa di copy paste

Mendengar kata copy paste saja sudah pasti membuat telinga kita menjadi tidak enak, apalagi bila sebuah artikel yang kita bikin dengan pemikiran sendiri dan susah payah belum lagi ditambah dengan jari yang kriting akibat kebanyakan ngetik tiba tiba dalam sekejap ludes di copy paste oleh para blogger yang mau enaknya saja dengan mengcopy artikel orang atau biasa di sebut dengan ( copaster ).

Tentu saja sobat tidak menginginkan hal ini, oleh karena itu maka pada malam ini, saya akan berbagi solusinya di bawah ini. Selamat mencoba.

Langkah pertama yang harus sobat lakukan yaitu login terlebih dahulu ke akun Blogger. 

>>Klik Template
>>Edit HTML
>>Cari kode </head> ( agar memudahkan pencarian, gunakan ctrl + f )
>>Dan copy kan script di bawah ini tepat di bawah </head>




NB : Cara copy script di atas, klik Highlight All, kemudian tekan ctrl + c

>>Kemudian sobat tinggal save. dan lihat hasilnya.

Gimana, mudah bukan caranya ? semoga artikel kali ini akan bermanfaat untuk sobat. ok, sekian untuk malam ini, semoga bermanfaat. sampai jumpa di postingan selanjutnya.

NB: Silahkan like + komentarnya di bawah ya sobat.


0 Response to "cara membuat blog tidak bisa di copy paste"

Post a Comment

Note: only a member of this blog may post a comment.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel